26 November 2018

Kumpulan Soal Isian Geografi dan Jawabanya


Assalamualaikum warohmatullahiwabarokatuh semeton, berembe kabar ? mudahan pada sehat selapukne. Kali ini saya akan membagikan kumpulan soal geografi beserta jawabannya . soal ini diberikan oleh guru saya pas lagi SMA nah oleh karna itu saya ingin membagikan soal dan jawabannya untuk membantu kalian semua karna soal ini pasti akan keluar . apalagi kalian Anak IPS . oke tampa basa basi lagi kalian bisa melihatnya dibawah ini :
   KUMPULAN  SOAL  ISIAN  GEOGRAFI  DENGAN  JAWABANNYA

SOAL
1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan individu, populasi, komunikasi dan ekosistem ? 
2. Identifikasilah karakteristik lapisan Biosfer ?
3. Mengapa di bumi terdapat lapisan Biosfer?       
4. Apa peran Organisme Autotrof dalam kelangsungan hidup suatu ekosistem?
5. Mengapa Pevegari utama suatu kawasan dapat dijadikan petunjuk untuk mengenali suatu Bioma?

JAWABANNYA
1.
• INDIVIDU : adalah organism tunggal yang termasuk dalam spesies tertentu.
POPULASI : adalah kumpulan individu sejenis yang berkumpul  dan hidup pada sesuatu daerah dan waktu tertentu.
KOMUNITAS : adalah sesuatu kumpulan dari berbagai populasi pada suatu kawasan tertentu yang saling berinteraksi dan saling  memengruhi satu sama lain.
EKOSISTEM : adalah suatu kumpulan dari komunitas yang berbeda yang memiliki cirri khas yang berbeda dan memiliki hubungan yang saling memengaruhi dan melengkapi.
2. Karakteristik lapisan dan biosfer adalah tempat menyediakan makanan seperti produsen , missal pabrik.
3. Karna bagian dari bumi dan atmosfernya dimana organisme dapat hidup dan melangsungkan kehidupannya .
4. Perannya adalah sebagai tempat kelangsungan produsen atau pembuat makanan sebagai konsumen tingkat satu (herbivore) yang menyediakan makanan untuk dimakan.
5. Karna beberapa ekosistem yang terdapat pada suatu wilayah geografis dengan iklim dan kondisi  yang sama disebut Biom.
“Oke demikian lah kumpulan soal isian geografi beserta jawbannya. Nantikan soal dan jawaban yang lainnya . jika ingin me request soal yang sulit kalian jawab silakan tulis soal kalian di kolom komentar . sekian dari kami semoga bermamfaat. Terimasih telah berkunjung wasssalamualaikum warohmatullah hiwabarokatuh.
Previous Post
Next Post